Bahasa Sanggau yang Bikin Orang Pontianak Tahu Kalau Kamu Orang Sanggau

Karena saya tidak sering – sering amat ke Pontianak, untuk naik eskalator. Jadilah saya riset kecil- kecilan mengenai ciri khas bahasa Sanggau yang identik dengan Sanggau ketika diucapkan di wilayah kota Pontianak. Ya, sebab pernah ketika saya ada acara di Pontianak dan tanpa sengaja berbicara bahasa Sanggau, yang padahal tidak sepenuhnya saya menggunakan bahasa daerah…

Read More
Dipeluk Senja

Dipeluk Senja di Makan Cina

Orang bilang tak ada sunset di Sanggau. Aku hanya tertawa mendengar ledekan mereka. Aku paham daerahku tak ada laut yang meluas, pantai yang memanjang dan ombak yang menghempas. Hanya kota perlintasan, kata para supir truk kotaku hanya tempat menumpang pipis.             Namun, terkadang timbul kesal juga di dalam dada. Ingin membuktikan bahwa ada senja yang…

Read More

Kedai Kopi

Titaa… mane bapakmu niih?” emak  berteriak dengan lengkingan tujuh oktaf tangga nada sehingga tetangga sebelah rumah kami pun pasti mendengarnya. “Tak tau Mak e, tadi bapak tuh nyari Emak, Kamek bilanglah Mak rumah nenek sebelah, teros bapak langsung pergi pake motornye tuh.” Aku menjawab dengan logat Melayu Pontianak yang merupakan bahasa sehari-hari kami di rumah….

Read More

Menulis Obat Bagi Seorang Introvert

Menjadi seorang pemalu, kurang PD atau lebih dekat dengan kepribadian introvert itu sangat menyebalkan. Tapi, tidak bisa dipungkiri hal itu adalah karakter, dan semua orang punya karakter masing – masing. Beberapa tahun yang lalu, aku pernah mengalami suatu hal yang sangat tidak enak sebenarnya untuk dikisahkan. Namun, ini sebagai pembelajaran bagi kita, aku, dan kamu…

Read More

Ingin Lestari, Patuhi Pantangan di Pancur Aji

Patuhi pantangan di Pancur Aji. Untuk warga Sanggau, tempat wisata ini sudah menjadi kebanggaan tersendiri. Dan untuk para pengunjung di luar daerah, maka Pancur Aji akan menjadi sasaran utama dalam jadwalnya menyusuri Kabupaten Sanggau. Objek wisata alam yang satu ini terletak di Kabupaten Sanggau. Pancur Aji, sudah menjadi primadona di Bumi Daranante. Keasriannya membuat siapapun…

Read More
Sisil Manekin itu

SISIL MANEKIN ITU

Manekinnya beneran gerak sendiri kok, Bun. Sisil liat. Aku hanya membalik-balikkan tubuh di kasur. Ucapan Sisil di butik tadi siang kembali terngiang di telingaku. “Kamu cuma salah liat, mana ada manekin gerak sendiri,” jawabku cuek. “Ah, Bunda selalu nggak percaya Sisil,” rajuknya. “Pilih baju yang kamu mau sekarang, lalu kita pulang!”Nada suaraku datar, tapi selalu…

Read More