Bukit Pancur Aji Akan Jadi Tempat Aku Ziarah Jikalau Nyaleg
Tentu Pancur Aji yang aku maksud bukanlah Wisata Pancur Aji, akan tetapi sebuah teluk sungai Kapuas dengan bukit yang berada di hilir kota Sanggau. Pancur Aji yang asli. Modal untuk menjadi seorang calon legislatif tidaklah sedikit. Menurut beberapa sumber dan bacaan yang aku jadikan informasi, untuk menjadi calon anggota DPR RI: Rp1 miliar – Rp2…